🌏 Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024...

Jumat, Juli 22, 2022

Plt. Wali Kota Bekasi

Bersama ASN Kota Bekasi Senam Sparko Kemudian Tinjau Bazar UMKM



KOTA BEKASI - Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bekasi Tri Adhianto didampingi Ketua PKK Kota Bekasi Wiwiek Hargono lakukan senam sparko bersama Dandim 0507/Bekasi Eselon II, III dan IV dan ASN Sekertariat Daerah Kota Bekasi, Jumat (22/07).


Usai Kegiatan senam sparko, kegiatan dilanjut dengan peninjauan bazar umkm yang terdiri dari umkm binaan Dinas UKM Kota Bekasi, berbagai jenis jajanan tersedia, dari makanan tradisional dan modern dan siap saji.


Hal tersebut diinisiasi oleh PLT. Wali Kota Bekasi yang memiliki maksud dan tujuan memberikan pasar bagi para ukm untuk dapat memasarkan produk ukmnya ke publik dan para ASN Kota Bekasi.



"hal tersebut bertujuan agar dapat memotivasi para pelaku umkm dan memberikan pasar bagi para ukm Kota Bekasi untuk dapat dipasarkan ke publik," ungkap Tri Adhianto.


Selain itu Tri mengingatkan kepada pelaku UMKM dan para pengunjung yang hadir untuk dapat selalu menjaga ketertiban umum dan menjaga kebersihan lingkungan, demi terciptanya lingkungan yang bersih, hijau dan nyaman.


"Jadi bagi para pelaku umkm dan pengunjung agar dapat menjaga selalu ketertiban umum, dan selalu menjaga kebersihan lingkungan, lingkungan yang bersih merupakan cerminan kepribadian yang baik," ujar Tri Adhianto.(wan)

•Humas Kota Bekasi



______________

Dosi Bre'

Editor:  Red



BERITA PILIHAN

Silaturahmi Akbar KBRT

IHT; Semoga Bisa Melahirkan Ide dan Gagasan Besar

PAW Wasimin

Enie Widhiastuti; Komitmenkan Untuk Mengutamakan Kepentingan Masyarakat Guna Mewujudkan Cita-cita Kota Bekasi

Stiker

Penghentian Usaha Hollywings Bekasi Dipasang Pemkot Bekasi

Sosok Zulkifli Hasan

Ketum PAN Zulkifli Hasan Dilantik Jadi Menteri Perdagangan

Pemkot Bekasi

Respon Video Jembatan Roboh

Sinergi Antara RW dan Anggota Dewan;

Semua Aspirasi Warga Dituangkan Dalam Proposal Agar Tepat Sasaran

Dari Limbah Botol Plastik






    PEMKOT BEKASI    WISATA  

    Membangun Untuk Indonesia  ...


    Follow:

    Facebook  Twitter  Instagram  Youtube     

      satgasnasNews
      www.satgasnas.com

    KODE ETIK: Sesuai UU Pokok Pers  ◾ Wartawan satgasnasNews dibekali ID Pers dan SK.

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar